DETAIL COURSES

Initial Dangerous Good Type A

dangerous-good-scaled

Program ini memberikan pengetahuan mendalam yang diperlukan dalam penanganan barang berbahaya. Peserta akan mendapatkan pelatihan menyeluruh mengenai penanganan dan pengiriman barang berbahaya berdasarkan prosedur IATA.

Training Objective

  • Memahami peraturan nasional dan internasional terkait Barang Berbahaya.
  • Mampu menerapkan batasan sesuai dengan pedoman Barang Berbahaya.
  • Mampu mengklasifikasikan jenis-jenis barang berbahaya.
  • Mampu menjelaskan persyaratan umum terkait pengemasan barang berbahaya.
  • Mampu menjelaskan dan menerapkan prosedur penerimaan barang berbahaya.

Training Curriclum

62 Jam Pelatihan

Admission Requirement

  • Usia 18 – 25 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK atau sederajat
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Fotokopi KTP
  • Scan ijazah terakhir
  • Memiliki SKCK aktif
  • Scan BPJS/KIS aktif (format PDF)
  • Scan surat keterangan sehat yang menyatakan sehat jasmani dan tidak buta warna
  • Scan surat keterangan bebas narkoba dapat diserahkan pada akhir masa pelatihan
  • Pas foto mengenakan kemeja putih dengan latar belakang merah dan biru (masing-masing 4lembar ukuran 3×4), beserta soft copy dalam format JPEG

Kickstart Your Aviation Journey with the Perfect Program!

Ask now and get the answer right away by contacting our Admission Team