DETAIL COURSES

Initial Garbarata

garbarata

Program ini dirancang bagi para calon operator Aviobridge serta siapa saja yang memiliki minat pada pekerjaan di bidang penerbangan, khususnya pada Ground Handling. Program ini akan memberikan pemahaman praktis mengenai cara penggunaan peralatan secara tepat

Training Objective

  • Memiliki pengetahuan dan pemahaman mengenai peraturan keselamatan dan keamanan penerbangan, baik nasional maupun internasional. 
  •  Memiliki pengetahuan dan pemahaman mengenai cara kerja Aviobridge. 
  •  Mampu mengoperasikan Aviobridge sesuai dengan prosedur yang berlaku

Training Curriclum

64 Jam Pelatihan

Admission Requirement

  • Usia 18 – 25 tahun
    Pendidikan minimal SMA/SMK atau sederajat 
  • Sehat jasmani dan rohani 
  • Laki-laki: tinggi badan minimal 165 cm
  • Perempuan: tinggi badan minimal 160 cm 
  • Fotokopi KTP
    Scan ijazah terakhir 
  • Memiliki SKCK aktif 
  • Scan BPJS/KIS aktif (format PDF)
  • Scan surat keterangan sehat yang menyatakan sehat jasmani dan tidak buta warna
  • Scan surat keterangan bebas narkoba dapat diserahkan pada akhir masa pelatihan
  • Pas foto mengenakan kemeja putih dengan latar belakang merah dan biru (masing-masing 4 lembar ukuran 3×4), beserta soft copy dalam format JPEG 

Alumni dari Pelatihan

Kickstart Your Aviation Journey with the Perfect Program!

Ask now and get the answer right away by contacting our Admission Team